Tempat Konsultasi Pendataan Pendidikan Islam (EMIS)

Bismillahir rohmanir rohim

Direktoral Jenderal Pendidikan Islam (Dirjen Pendis) sebagai pengelola dan perencana sistem informasi data base madrasah ternyata telah mempunyai situs tersendiri untuk menampung dan menjelaskan setiap kesulitan yang dihadapi oleh Kepala Madrasah, Operator atau yang berkepentingan dalam mengelola EMIS semua jenjang, mulai dari RA, MI, MTs, MA, maupun Madin dan Pondok Pesantren.

Oleh karena itulah ruang konsultasi ini sebaiknya dapat dimanfaatkan sebaik mungkin guna mengatasi permasalahan-permasalahan seputar EMIS yang dibagi menjadi beberapa kategori yakni :

  1. Apikasi Dekstop,
  2. Aplikasi Online,
  3. Form Pendataan,
  4. NISN
  5. NPSN dan
  6. Verval Peserta UN

Berikut penjelasan lengkap untuk mengajukan pertanyaan atau mencari jawaban seputar EMIS.

  1. Login ke laman konsultasi EMIS disini
  2. Maasukkan Nama, email, NIP (jika ada), Nama Lembaga, pilih salah satu kategori
  3. 1
  4. Isikan Pertanyaan Anda pada kolom yang tersedia, masukkan angka capcha, klik tombol kirim.

2

Bila ada ingin mengetahui pertanyaan yang sudah dijawab oleh admin EMIS silah klik salah satu kategorinya, disana pertanyaan dan jawaban sudah kompleks. Perhatikan gambar.

1

Demikian semoga manfaat….

Tinggalkan komentar